Polisi Gerebek Sekretariat Mahasiswa di Makassar, Temukan Puluhan Sajam dan Miras

Nirwan
Polres Gowa Gerebek Sekretariat Mahasiswa di Makassar, Temukan Puluhan Sajam dan Miras. Foto: Nirwan

Hasil interogasi mengarah pada sebuah sekretariat organisasi daerah (organda) mahasiswa di Makassar yang disebut sebagai tempat mereka mendapatkan senjata tajam tersebut.

Aldy menambahkan bahwa Polres Gowa akan berkoordinasi dengan Polrestabes Makassar terkait proses penanganan para mahasiswa yang diamankan di wilayah hukum Makassar.

“Termasuk penyerahan barang bukti untuk proses hukum lebih lanjut,” pungkasnya.

Seluruh barang bukti dan para mahasiswa kemudian dibawa ke Mapolres Gowa untuk pemeriksaan lebih lanjut.

Editor : Muhammad Nur

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network